Rasa rasa orang Indonesia sama-sama ingin kepala daerah dipilih langsung
. Saya setuju, tapi kalau mau ubah mekanisme itu apa kabar dari pemerintah? Seharusnya mereka ngajak kita diskusikan terlebih dahulu
. Kalau hanya karena kepercayaan masyarakat terhadap partai politik dan DPRD aja, itu tidak jelas
. Saya punya temen yang suka politik, dia bilang kalau reformasi partai politik itu bukanlah hal sederhana
. Pemerintah harus teliti, ngawasi kualitas demokrasi dan legitimasi politik sebelum ubah ini
.