Persijap dan Dewa Utd siap menghadapi Pertandingan penutup pekan 17 Liga Super di Stadion Gelora Bumi Kartini, Jepara. Kedua tim sedang dalam periode tidak menyenangkan karena rentetan hasil tanpa kemenangan di liga. Persijap berada di peringkat 17 dengan 9 poin, sementara Dewa menempati peringkat 14 dengan 17 poin.
Divaldo Alves, pelatih Persijap, mengatakan bahwa timnya memiliki tekad untuk meraih tiga poin. "Tentunya mulai besok tidak semua pemain akan bermain," kata Divaldo dalam sesi konferensi pers. "Apalagi turun dengan kerja keras, dengan misi meraih kemenangan. Sejak saya datang, saya melihat tidak ada pemain yang tidak mau menang."
Sementara itu, Dewa datang ke Jepara dengan modal kekalahan dari Bhayangkara FC di pertandingan terakhir. Itu merupakan hasil tanpa kemenangan kedua secara beruntun bagi tim tersebut.
Persijap akan bermain tanpa Najeeb Yakubu dan Carlos Franca di pertandingan ini. Sedangkan Dewa juga bertandang ke markas Persijap tanpa kapten Ricky Kambuaya dan Rafael Struick.
Berdasarkan rekor head to head, pertandingan pekan ini akan menjadi yang pertama antara Persijap vs Dewa United. Berikut catatan lima pertandingan terakhir dari masing-masing tim.
Divaldo Alves, pelatih Persijap, mengatakan bahwa timnya memiliki tekad untuk meraih tiga poin. "Tentunya mulai besok tidak semua pemain akan bermain," kata Divaldo dalam sesi konferensi pers. "Apalagi turun dengan kerja keras, dengan misi meraih kemenangan. Sejak saya datang, saya melihat tidak ada pemain yang tidak mau menang."
Sementara itu, Dewa datang ke Jepara dengan modal kekalahan dari Bhayangkara FC di pertandingan terakhir. Itu merupakan hasil tanpa kemenangan kedua secara beruntun bagi tim tersebut.
Persijap akan bermain tanpa Najeeb Yakubu dan Carlos Franca di pertandingan ini. Sedangkan Dewa juga bertandang ke markas Persijap tanpa kapten Ricky Kambuaya dan Rafael Struick.
Berdasarkan rekor head to head, pertandingan pekan ini akan menjadi yang pertama antara Persijap vs Dewa United. Berikut catatan lima pertandingan terakhir dari masing-masing tim.