ini sangat sayang sekali akibat banjir dan longsor di Aceh, banyak penduduk yang terpaksa mengungsi. saya rasa pemerintah harus cepat dalam melakukan langkah-langkah penanganan bencana ini, termasuk memberikan bantuan kepada penduduk yang terdampak. banyak desa yang hilang akibat banjir dan longsor, saya rasa perlu ada langkah-langkah untuk mencegah hal ini terjadi lagi di masa depan 
